Minggu, 16 Maret 2008

Shinning Star


Bunga berdiamater 4 cm, mekar pertama kali tgl 30 Nopember 2006. Petal bunga laksana bintang dengan strip nectar guide yang sangat jelas, ciri khas bunga crispum. Batang tanaman kehitaman menambah keindahan sang bintang bersinar.

Tidak ada komentar: